Cara Install Aplikasi SeputarLM di Android
Panduan Menginstall Aplikasi SeputarLM
Namun jangan khawatir berikut SeputarLM akan memberikan cara agar teman-teman bisa menggunakan aplikasi ini,silakan disimak teman-teman.
Langkah 1
Jika saat ingin memasang aplikasi terdapat tulisan Install blocked,Pergi ke menu setting

Langkah 2
Aktifkan/Enable 'Allow installation of apps from sources other than the Play Store'
,seperti yang terlihat digambar aktifkan "Unknown sources"

Langkah 3
Lalu Kembali ke menu download dan ulang download aplikasi SeputarLM tadi.
Jika sudah selesai mendownload, install seperti biasa dan jika muncul "Blocked by Play Protect" klik saja INSTALL ANYWAY.
Langkah 5
Setelah itu akan muncul 'Send app for scanning', teman-teman bebas memilih yang mana SeputarLM sarankan SEND saja.
Langkah 6
Open - aplikasi siap digunakan.
Pertanyaan :
TemanLM : Kenapa tidak ada di playstore min ?
SeputarLM : Karena seputarlm belum mampu untuk memasukan aplikasi ini ke dalam playstore,namun kedepannya jika seputarlm banyak peminatnya pasti akan diusahakan untuk bisa masuk ke playstore.
TemanLM : Kok diblokir hp min ? apa ada virusnya/data kita bisa diambil nanti ?
SeputarLM : Tentu saja tidak,aplikasi seputarlm diblokir karena file aplikasinya didownload bukan dari playstore namun tempat penyimpanan lainnya.oleh sebab itu settingan umum handphone teman-teman tidak mengizinkannya.
TemanLM : Terus tau dari mana aplikasi ini aman min ?
SeputarLM : Teman-teman bisa lakukan scan antivirus/send app for scanning seperti gambar diatas,jika memang tidak aman pasti langsung akan terdeteksi system handphone teman-teman.
Semoga dapat sedikit membantu teman-teman tentang cara menginstall aplikasi seputarlm.
0 Response to "Cara Install Aplikasi SeputarLM di Android"
Post a Comment